Gabung Ke Forum Saya Di 4KA01

Demo Menghasilkan Output Tulisan Pada JLabel, JTextField

Pada kesempatan kali ini saya mau share bagaimana kita menggunakan tiap-tiap component pada JForm /Palette dan membuat nya sesederhana mungkin sehingga memudahkan kita mempelajari suatu keperluan aplikasi yang pada akhirnya akan kita gabungkan sekaligus tiap komponen yang ada. Nah, pada sesi ini saya mau sedikit menjelaskan mengenai penggunaan 3 component yang sudah tidak asing lagi bagi kita dalam menciptakan suatu aplikasi dari dasar yaitu :jLabel, jbutton, jTextField dari ketiga komponen ini kita dapat menggunakan berdasarkan keinginan kita, asalkan kita mengetahui perintah, method, action yang dimiliki dari masing-masing tiap component. *disini saya tidak perlu menjelaskan masing-masing component saya berasumsikan bahwa anda-anda sekalian telah mengetahui fungsi umum dari penggunaan ketiga komponen diatas. Ok’ tak panjang lebar lagi mari kita mulai.


Step 1 : Buka Netbeans, -> File ->New Project -> Java Application. Beri nama pada project file (*terserah anda)  kemudian ->Finish

Step 2 : Buat JFrame Form baru caranya klik “Source Package” ->klik kanan pada package “javaaaplication10” ->New -> JFrame Form (Lihat gambar) ingat “nama package bukan berarti harus “javaaaplication10” tp sesuai keinginan anda mau beri nama apa saja. Sesuai pada step 1 anda td memberikan namanya apa. ->Berinama JFrame sesuai keinginan anda.


Step 3 : Tampilan Setelah anda menambahkan file JFrame Form pada package “Source Package”




Tampilan layar kerja(Design) yang masih kosong :


Tambahkan dan atur sesuai keinginan anda component-component berikut ini :


Tampilan setelah anda mengatur dan menambahkan component diatas :


Step 4 : Double klik JButton[Tampilan] ->sisipkan kan coding dibawah ini yang bergaris kotak merah

Lakukan hal yang sama untuk tombol JButton[Hapus]

Demikian halnya terhadap JButton[Keluar]

Setelah itu silahkan anda jalankan dengan menekan Shift+F6 untuk Run File.

Selesai !

0 Komentar: